Member dari girl grup 4Minute, Gayoon terpilih akan membintangi film layar lebar pertamanya, “Dad, Daughter” (judul belum pasti) yang disutradarai oleh Kim Hyung Hyup. Ia akan menggunakan nama aslinya, Heo Gayoon untuk menandai debut layar lebarnya kali ini. Heo Gayoon akan memerankan Kyung Mi, teman dari Jung So Min dalam film ini. Heo Gayoon melakukan […]
